Articles by: Ratna

PKM Dosen Prodi Akuntansi “Pemberdayaan Dosen Di Lingkungan Universitas Pancasila melalui Sosisalisasi Perhitungan dan Pelaporan PPh Orang Pribadi”

Salam Budi Luhur Setiap orang pribadi yang memenuhi kewajiban subjektif dan objektifnya wajib mendaftarkan diri sebagai Wajib Pajak (WP) berdasarkan sistem “self assessment”. Kewajiban umum perpajakan bagi Wajib Pajak Orang Pribadi (WPOP) adalah menghitung Pajak Penghasilan (PPh) selama setahun dan menyetorkan PPh dengan sarana Surat Setoran Pajak (SSP) jika terdapat PPh […]

Read More

Jadwal Remedial Semester Gasal 2020/2021

Salam Budi Luhur, Bagi seluruh mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Budi Luhur yang telah mendaftar untuk mengikuti Remedial Semester Gasal 2020/2021 dan telah menyelesaikan administrasinya, Pelaksanaan Remedial akan dilaksanakan selama 2 (dua) kali pertemuan (2 Minggu) dan dimulai pada hari Rabu, 10 Februari 2021. Berikut di bawah ini jadwal Remedial Fakultas […]

Read More

Jadwal Perkuliahan Semester Genap Tahun Ajaran 2020/2021

Salam Budi Luhur, Bagi seluruh mahasiswa reguler Fakultas Ekonomi dan Bisnis, berikut ini adalah jadwal perkuliahan untuk Semester Genap Tahun Ajaran 2020/2021: Jadwal perkuliahan berdasarkan matakuliah Jadwal perkuliahan berdasarkan nama dosen Sesuai dengan Jadwal KPRS dari BAAK, maka disampaikan beberapa informasi berikut: Periode 1 : Senin, 01 Februari 2021, pukul 19.00 WIB […]

Read More

Mahasiswa UBL Turut Aktif dalam Membantu Kelompok Wanita Tani (KWT) dan Petani Modern (TAREN) di Masa Pandemi Covid-19

Salam Budi Luhur Pada Kuliah Kerja Nyata (KKN) periode Gasal 2020/2021, Mahasiswa Budi luhur kelompok 67 melaksanakan program KKN di Kelurahan Cipadu Jaya, Kota Tangerang, yang dilaksanakan pada tanggal 1 Desember 2020 – 20 Desember 2020. Tema yang diambil oleh mahasiswa UBL di Kelurahan Cipadu Jaya yaitu “Ketahanan Pangan dan […]

Read More